Skip to main content
Keneono.Net

follow us

KENEONO – Dikesempatan kali ini saya akan share Daftar Situs Web Penyedia Domain Gratis Terbaru. Jika sobat menginginkan sebuah domain TLD (Top Level Domain) terpasang pada blog sobat sendiri, sobat bisa membeli ke penyedia layanan hosting, tapi jika sobat tidak ingin mengeluarkan uang sepesierpun untuk mendapatkan domain TLD bisa menggunakan yang free/gratisan dari penyedia situs-situs web yang akan saya bagikan dibawah ini. Apa keunggulan domain berbayar sama yang free ? kalau menurut saya sama aja, tapi kalau berbayar kita bisa milih costum domain yang kita inginkan dan kalau untuk yang free domain biasanya terbatas untuk costum pilihannya.


Jika sobat pernah mengunjungi suatu situs yang ekstensi atau akhiran seperti cz.cc, .co.nr, .cf, .ga, ml, .tk, .co.vu, .cu.cc, .gq, .free, maka dapat dipastikan bahwa mereka menggunakan domain gratis. Untuk domain yang berbayar seperti .com, .id, .net, .org, dll. Jika sobat benar-benar ingin membangun situs web sebaiknya gunakan domain yang berbayar untuk menghindari hal-hal yang tidak sobat inginkan.

Berikut Daftar Situs Web Penyedia Domain Gratis Selamanya :


- Freenom


Situs penyedia domain yang pertama yaitu Freeenom, menurut saya ini yang paling terbaik diantara situs lainnya, ada banyak pilih extensisi domain dan juga support bahasa Indonesia.

Domain yang didapatkan: .tk, .ml, .ga, .cf, .gq

- Dot.tk


Visit Link: http://www.dot.tk
Domain yang didapatkan: .tk

- Point.ml


Visit Link: http://www.point.ml
Domain yang didapatkan: .ml

- Dot.cf


Visit Link: http://www.dot.cf
Domain yang didapatkan: .cf
- My.ga


Visit Link: http://www.my.ga
Domain yang didapatkan: .ga

- Registry.cu.cc


Domain yang didapatkan: .cu.cc

- Zoho


Visit Link: http://www.zoho.com
Domain yang didapatkan: .in dan .co.in


Itulah beberapa tempat situs web penyedia domain gratis full control yang dapat saya bagikan kepada sobat semoga bisa bermanfaat, silakan sobat create domain sendiri sesuai yang diinginkan.
Sekian dari saya.. kunjungi terus blog keneono ini untuk mendapatkan artikel menarik lainnya. Terimakasih….
Jika sobat ingin menjadi donatur silahkan hubungi admin via Whatsapp. Dana hasil dari Donasi akan digunakan untuk memperpanjang domain keneono.net. Terima Kasih
Comment Policy : Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar