Skip to main content
Keneono.Net

follow us

KENEONO – Dikesempatan kali ini ini saya akan share tentang Cara Setting (HTTP) ke SSL (HTTPS) Custom Domain Blogger dengan mudah. Blogger sekarang ini sudah nyediain SSL (HTTPS) gratis untuk blog yang sudah meakai cutom domain yang mulanya SSL ini hanya bisa di aktifkan untuk domain default yaitu blogspot.com. Dengan menggantinya HTTP ke HTTPS dapat mengoptimalkan pengindekan di mesin pencarian google, seperti halnya blog keneono ini yang sebelumnya masih pakai http://www.keneono.site dan sekarang sudah menjadi https://www.keneono.site . Nah dengan mengaktifkan SSL ke HTTPS ini blog sobat akan lebih optimal dan juga keren.


Mungkin sebagian sobat masih juga belum tau jika saat ini blogger sudah nyedian ssl gratis ini, nah untuk itu disini saya akan meberi tau dan juga cara mengaktifkannya, langsung saja simak tutorialnya dibawah ini.

Berikut Cara mengaktifkan SSL (HTTPS) Custom Domain di Blogger :

- Pertama silakan masuk dashboard blog sobat atau link ini https://draft.blogger.com

- Terus pilih menu Setelan > Dasar > HTTPS, kemudian klik pada Ketersedian HTTPS pilih Ya


- Setelah diaktifkan tunggu beberapa saat tunggu google memprosesnya, setelah menu Pengalihan HTTPS terbuka silakan pilih Ya (jika belum terbuka silakan reload terlebih dahulu)


- Nah kali ini SSL HTTPS di url blog sobat sudah aktif silakan dicek jika ada Secure gembok hijau berarti sudah berhasil, lebih baiknya lakukan cara ini supaya tidak terjadi error, silakan ganti semua url yang ada pada template blog yang mulanya http:// ganti dengan https:// 


- Untuk menggantinya secara cepat bisa sobat edit di notepad atau di aplikasi lain dengan cara find and replace.


- Jika dirasa sudah semua silakan di simpan, kini blog sobat sudah terpasang SSL HTTPS gratis.


Alangkah Baiknya Setelah Mengganti HTTP ke SSL (HTTPS) yang harus dilakukan :

Setelah melakukan cara diatas sebaiknya submit kembali blog sobat untuk menghindari turunnya pengindekan google, lakukan seperti menambahkan blog baru, untuk yang lama silakan di hapus. Indeks Search Google Console https://www.google.com/webmasters/tools/

Sekian artikel kali ini tentang Tutorial Cara Mengaktifkan HTTP ke SSL (HTTPS) Custom Domain Blogger, semoga bisa bermanfaat untuk sobat semua. Terimakasih…
Kunjungi terus blog Kene Ono untuk mendapatkan artikel terbaru lainnya.
Jika sobat ingin menjadi donatur silahkan hubungi admin via Whatsapp. Dana hasil dari Donasi akan digunakan untuk memperpanjang domain keneono.net. Terima Kasih
Comment Policy : Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar